Sunday , September 15 2024

PUISI KONSER CHAIRIL ANWAR

Setelah Yogya, Bali, kini Jakarta! Memperingati 100 Tahun Chairil Anwar, Penerbit Gramedia Pustaka Utama mengadakan PUISI KONSER untuk merayakan sajak-sajak Si Binatang Jalang.

Mari bergabung di Gramedia Matraman, Jakarta, Selasa, 26 Juli 2022, jam 3 sore. Bersama Djenar Maesa Ayu, Ratih Kumala, Cyntha Hariadi, Gratiagusti Chananya Rompas, Yoshi Fe, Evawani Chairil Anwar, Patricia Wulandari, dan Efek Rumah Kaca, kita baca puisi dan nyanyi bareng untuk mengenang Chairil Anwar.

Acara ini dapat diikuti dengan membeli buku Aku Ini Binatang Jalang sampul baru di Gramedia Matraman mulai 23 Juli 2022, jam 10 pagi. Hanya tersedia 200 buku, dan 1 pembaca hanya boleh membeli 1 buku.

Acara yang termasuk dalam rangkaian Ruang Tengah ini adalah kerja sama Toko Buku Gramedia, BCA dan Gramedia.com. Sampai bertemu di Gramedia Matraman!🔥 . . .

#gramedia
#100tahunchairilanwar #akuinibinatangjalang #chairilanwar #gramedia #sastragpu #bukugpu

Check Also

Terinspirasi dari Kisah Nyata, One More Light Persembahkan Lagu Anthem Pengakuan Cinta Dengan Single “Calista”

Malang, 06 September 2024 – One More Light adalah Nindi Cahya Sahputra (vokal), Pradhita Wahyu …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This will close in 4 seconds

Gallery
Explore Events
Home
News